Rabu, 30 September 2009

Mengusir Hama Tikus dengan Oli

Seperti yang Uing ketahui Oli biasanya digunakan sebagai pelumas mesin. Ada yang menjualnya di toko mesin. Ini tidak asing terutama bagi yang kerja supir. Tapi di daerah ada juga para petani yang menggunakan oli untuk sawah-sawahnya. Oli yang digunakan adalah oli-oli bekas. Mungkin supaya lebih murah. Oli-oli bekas itu di siramkan ke sawah untuk mengusir dan pengendalian hama tikus. Mengapa dipilih oli sebagai media pengusir hama tikus? kata para petani selain murah Oli bekas tidak merusak bibit padi. Berikut cara menggunakan Oli untuk pengusir hama tikus.

* Beli Oli bekas yang masih bagus (tidak campur dengan air comberan, trik penjual supaya untung)

* Beli Obat untuk pembasmi tikus

* Campurkan Oli dengan obat tikus sampai merata

* Genangi petak sawah dengan air secukupnya

* Siramkan oli secara merata keseluruh petak sawah

Cara kerja ramuan ini adalah jika tikus menyerang bibit padi, pasti oli akan menempel di tubuhnya. Biasanya tikus akan membersihkan tubuhnya dengan menjilat. Ketika dia menjilati oli yang menempel di tubuhnya sekaligus memakan obat pembasmi tikus. Matilah musuh petani ini.

http://id.shvoong.com

Menawar Harga Rumah Yuk!!!

Bangunan baru seperti rumah, flat, atau apartemen bisanya ditawarkan dengan harga pas dari developer. Untuk rumah second biasanya terbuka untuk tawar menawar harga. Ada beberapa informasi yang sebaiknya Anda dapat sebelum mengajukan penawaran :

* Harga rumah yang ditawarkan penjual apakah sama dengan yang ditawarkan untuk rumah lain dengan kondisi yang sama diwilayah tersebut

* Kondisi rumah, apakah perlu perbaikan tambahan atau tidak. Kalau perlu tanyakan asuransi produk properti tsb.

* Sudah berapa lama rumah tersebut ditawarkan untuk dijual, atau anda bisa berkunjung ke acara pameran rumah untuk mencari info baru.

Jika sudah ditawarkan selama beberapa waktu lalu si penjual mungkin akan semakin ingin menjual rumahnya sehingga mungkin Anda lebih dapat menekan harga. Tanyakanlah kepada tetangga sekitar rumah mengenai pasaran harga rumah dikawasan tersebut, dari mereka mungkin saja dapat diketahui mengapa rumah tersebut mau dijual, sehingga dari informasi-informasi tersebut Anda akan mendapatkan harga beli yang terbaik untuk rumah tersebut.

Kalau pikiran lebih jauh bisa juga memikirkan jasa tukang kebun, tukang ledeng, dsb. Agar semuanya beres dan Anda siap menempati.

www.perencanakeuangan.com

Tingkatkan Sistem Keamanan Rumah dengan Memasang Teralis

Di kota besar seperti Jakarta, sangat sering terjadi tindak kriminalitas. Bahkan dimulai saat melangkahkan kaki ke luar rumah. Banyak hal tidak terduga bisa mengancam keamanan kita.

Namun unsur kriminalitas tak hanya terjadi di luar rumah. Kejahatan bisa saja masuk ke ruang paling pribadi seperti rumah kita. Walaupun mungkin telah menggunakan jasa satpam. Karena itu, rumah tempat kita bersitirahat harus memiliki kenyamanan dan keamanan, salah satunya dengan memasang teralis, bahan dasar teralis bermacam macam, ada yang berbahan dasar alumunium, besi dan baja.

Teralis berbahan dasar besi yang paling banyak diminati, biasanya memiliki motif yang klasik diantaranya belah ketupat yang berjajar, atau pun bulat berjajar. Perawatannya hanya dengan mengecat dengan cat khusus untuk besi. Ini berfungsi untuk menghindari terjadinya erosi yang mengakibatkan karat.

Untuk perawatannya, hindari penggunaan lap basah karena bisa erosi. Jika mempunyai pembantu di rumah, biasanya ada juga di antara mereka yang paham masalah ini, apalagi kalau misalnya dari yayasan pembantu karena mereka dibekali pendidikan. Namun mengingat fungsinya sebagai pengaman, teralis alumunium mudah untuk dipatahkan dengan gergaji besi oleh orang yang tidak kita inginkan. Ini dikarenakan sifat alumunium yang lunak.

Sedangkan untuk teralis baja, sangat baik untuk pengamanan rumah. Jika melakukan perbaikan rumah tak ada salahnya menambahkan ini. Selain karena lebih kuat dibandingkan besi dan alumunium, baja juga tahan karat. Meskipun dari segi harga, teralis baja lebih mahal. Karena faktor kekuatannya, maka teralis baja juga dapat digunakan tidak hanya untuk jendela dan pintu saja, tapi juga dapat digunakan untuk teralis atap rumah di ruangan terbuka.

http://vibizlife.com

Sulitnya Melakukan Pekerjaan Ibu Rumah Tangga

Pernahkah kita membuat kalkulasi berapa duit yang didapat seorang IRT yang melakukan pekerjaan rumah , melayani suami dan mengurus anak? Tentu tidak, bahkan oleh IRT itu sendiri. Kenapa? Karena, budaya kita memang seperti itu. Segala pekerjaan rumah tangga (RT) adalah urusan istri, kecuali beberapa kasus seperti, membetulkan genteng bocor. Bahkan pekerjaan yang seharusnya dilakukan tukang ledeng pun dikerjaan ibu RT. Makanya, ketikas seorang suami pulang dari kerja belum ada makanan di atas meja atau anaknya belum mandi, si suami akan berteriak marah-marah.

Ketika bayi lahir, pekerjaan seorang ibu tidak berhenti sampai di situ. Pekerjaan memandikan, menyuapi bahkan mengganti popok dimalam hari ketika sang suami tidur mendengkur, menjadi pekerjaan rutin setelah fase melahirkan anak. Ia sadar, sang suami capek setelah bekerja seharian tanpa menyadari bahwa ia sendiri juga capek setelah bekerja seharian mengurus rumah.

Memasak, mencuci, membersihkan rumah termasuk furniture menjadi rutinitas sehari-hari yang tidak ada habis-habisnya. Bahkan ketika sedang tidur harus dibangunkan oleh suami untuk memberi ‘pelayanan biologis’, kewajiban katanya. Tetapi kalau kewajiban itu dilakukan ketika sedang capek dan dengan sangat terpaksa, bagaimana?

Pernahkah suami membayangkan, ketika ia capek bekerja istri yang notabene IRT di rumah juga kecapekan? Menyapu, mengepel lantai, belepotan kotoran bayi atau bahkan mengejar-ngejar penjual sayur hanya karena ingin memasak makanan kesukaan suami. Sekali lagi, pernahkah suami membayangkannya?

Tidak kita pungkiri, sekarang banyak perempuan bekerja mencari uang tetapi ketika mereka pulang ke rumah statusnya tetap sebagi IRT. Ia juga yang membuatkan teh untuk suaminya, bukan?

Mengatur keuangan Rumah Tangga, menjadi pekerjaan yang berat bagi seorang ibu. Tidak jarang Rumah Tangga menjadi hancur karena persoalan keuangan. Dalihnya, istri tidak pandai mengatur uang. Sadarkah kita, IRT itu bukan akuntan atau ekonom. Banyak dari mereka yang cuma berpendidikan sekolah lanjutan. Terlepas dari itu, banyak juga yang pandai mengatur keuangan rumah tangga.

Jadi, IRT ibarat manusia super. Suatu saat ia harus berperan menjadi chef restoran terkenal yang pintar memasak. Di lain waktu ia jadi juragan binatu yang pintar mencuci (lebih hebat daripada jasa laundry), juga orang yang seolah-olah konsultan keuangan rumah tangga yang pintar mengatur uang. Coba kalkulasi kalau IRT bergaji, berapa banyak suami harus mengeluarkan duit untuk menggaji setiap bulan? Tetapi mereka free, kan ?

http://basschmarth.multiply.com

Letak yang Pas untuk Kamar Pembantu di Rumah

Pertanyaan sederhana yang kadang luput dari perhatian kita. Terkadang saya suka sedih melihat desain rumah yang tidak terlalu memperdulikan kamar pembantu. Kamar pembantu seperti dipaksakan “ada”, tanpa memperhatikan aspek-aspek kesehatan bagi si penghuni kamar. Masalah yang sering muncul adalah kamar pembantu jarang yang memiliki jendela ataupun ventilasi yang mencukupi sebagai pertukaran udara dan masuknya sinar matahari. Lalu, bagaimana solusi masalah tersebut?

1. Usahakan mempunyai rencana jangka panjang pada penataan ruang rumah anda, seiring dengan bertambahnya anggota keluarga, baik itu semakin besarnya anak-anak, saudara atau orang tua yang ikut tinggal bersama ataupun seorang pembantu rumah tangga, yang tentunya memerlukan ruang-ruang tambahan. Rencana itu akan memudahkan anda jika suatu saat ingin menambah ruang, sehingga anda tidak perlu merenovasi total. Mengatur rumah lebih baik daripada memikirkan jasa pindahan terus.

2. Usahakan untuk memiliki ruang kosong yang suatu saat bisa digunakan sebagai kamar pembantu rumah. Seandainya anda belum berencana menggunakan jasa pembantu, ruangan itu bisa digunakan sebagai ruang penyimpanan (gudang bersih) yang bisa anda gunakan untuk menyimpan mainan anak, buku-buku, perabot pecah belah ataupun penyimpanan kain-kain sprei, gorden, dsb.

3. Perhatikan aspek kesehatan pada kamar pembantu. Perhatikan juga luasannya, setidaknya bisa untuk menempatkan sebuah ranjang, lemari pakaian dan sebuah meja kecil.

4. Jika keadaan keuangan tidak memungkinkan untuk menambah ruang ataupun keterbatasan lahan, sedangkan anda memerlukan jasa pembantu, anda bisa menggunakan jasa pembantu yang tidak perlu menginap (pagi-sore), anda cukup menyediakan ruang untuk istirahat dengan menggunakan ruangan apa saja di rumah anda yang cukup memadai untuk sekedar melepas lelah pembantu anda.

Letak kamar pembantu disamping garasi memudahkan pembantu untuk membuka pagar depan, selain itu letaknya juga tidak terlalu jauh dengan area servis yaitu : dapur, ruang cuci dan ruang setrika. Selain itu pembantu juga masih memiliki privasi karena kamarnya yang terpisah dengan rumah inti. Namun, aspek kesehatan juga terjaga karena kamarnya berhadapan langsung dengan taman kecil sebagai arah bukaan.

Untuk rumah memang perlu bikin kunci duplikat untuk mengantisipasi kehilangan kunci. Tapi jumlah duplikatnya harus jeli & dibatasi.

www.ideanusantara.co.cc

Mengenal Penggunaan Kata "Badut" Saat Ini

Belakangan, istilah badut sendiri melebar ke mana-mana. Hampir semua pelawak dan pemancing tawa, kini juga kerap dijuluki sebagai badut. Bahkan orang serius yang sedang bertingkah laku konyol sering dikatakan badut. Sebagai istilah, badut mengalami perluasan makna.

Menurut sejarahnya, badut mengacu pada seseorang dengan dandanan lucu (terkadang meniru karakter komik), make-up tebal dan kostum berwarna unik, mempunyai kemampuan memperagakan mimik lucu dan gerakan-gerakan konyol, tanpa sedikit pun melepas kata-kata. Inilah yang membedakannya dengan pelawak konvensional.
Sewa badut sering kita temukan pada acara ulang tahun anak sehingga dalam acara ulang tahun banyak yang menyediakan jasa sewa badut.


id.wikipedia.org

Tips Kesehatan Pribadi & Keluarga

Semua orang pasti pernah sakit, namun resiko sakit dapat diminimalkan atau dikurangi resikonya dengan memperhatikan hal-hal berikut ini :

1. Istirahat / Tidur

Waktu yang diperlukan manusia normal untuk tidur kurang lebih 8 jam sehari atau sepertiga hari. Waktu tidur akan bertambah sesuai usia, di mana bayi, anak kecil dan manula membutuhkan waktu tidur yang lebih banyak dari orang dewasa dan anak muda. Kalau kurang istirahat badan akan capek dan pegal. Mungkin bisa dilakukan pijat seperti massage girl, tapi akan lebih baik menjaga dari pada mengobati.

2. Makanan

Makanlah makanan yang bergizi secara teratur, tidak berlebihan dan tidak kurang. Kelebihan makanan dapat meningkatkan kadar gula dalam darah yang akhirnya menimbulkan penyakit kencing manis yang sangat berbahaya. Perhatikan pula kandungan gizi sesuai takaran yang wajar, karena berlebihan suatu zat tidak baik untuk kesehatan. Jangan asal memakan makanan enak. Apalagi sekarang misalnya berkembang penyakit stroke, akan lebih baik menjaga kesehatan daripada melakukan terapi stroke.

3. Kondisi Psikis / Psikologi

Jangan terlalu stres dengan berbagai hal dalam hidup anda. Buat apa susah, lebih baik kita bergembira. Jika pekerjaan anda membuat anda stres dan pusing tujuh keliling terus-menerus maka sebaiknya anda mulai mencari peluang bisnis atau pekerjaan lain yang tidak banyak membuat anda stres. Bila anda punya masalah ada baiknya anda bicarakan dengan orang lain yang dekat dengan anda. Beban psikis dan pikiran dapat mempengaruhi daya tahan tubuh yang efeknya dapat mengundang penyakit jasmaniah dan rohaniah. Setiap masalah pasti ada jalan keluarnya. Luangkan waktu anda untuk sesuatu yang menyenangkan bagi diri anda sendiri dan jangan sekali-kali lari ke minuman keras dan narkoba.

4. Daya Tahan Tubuh

Tingkatkan daya tahan tubuh anda dengan mengkonsumsi berbagai makanan atau minuman alami yang dapat menangkis serangan kuman dan penyakit. Membiasakan diri dengan jamu-jamuan tradisional atau sering minum teh kental pahit setiap hari dapat mengingkatkan zat anti oksidan dalam tubuh untuk melenyapkan zat radikal bebas dari alam sekitar yang merugikan kesehatan kita. Begitu juga dengan kondisi kulit tubuh, jangan sampai membuat tato (tattoos places) atau hal aneh. Cintailah tubuh Anda.

5. Ekonomi Finansial

Memiliki penghasilan yang cukup untuk keperluan sehari-hari dan tabungan untuk masa depan yang halal akan membuat hidup anda tenang lahir dan batin. Jika anda masih berjuang dengan kebutuhan dasar maka rubahlah pola pikir anda. Bekerja sama dengan istri, suami atau kawan anda untuk merintis sebuah usaha yang memiliki peluang serta prospek yang baik, siapa tahu bisa sukses dan membuat anda terbebas dari masalah finansial. Jangan hidup boros, dan mulailah hidup sederhana walaupun penghasilan anda besar.

6. Sosial

Hiduplah yang rukun dengan tetangga anda di lingkungan sekitar anda. Perbanyak teman dan relasi serta jauhi permusuhan dan segala sifat dan sikap buruk pada orang lain. Istilahnya seribu teman masih kurang, satu musuh kebanyakan.sudah kebanyakan. Memiliki hubungan yang baik dengan para tetangga dan saudara sangat menguntungkan bagi anda, karena mereka dapat menolong anda sewaktu-waktu anda membutuhkannya. Pemilihan teman juga sangat penting.

http://organisasi.org

Cara Tepat Memijat Bayi

Kita tentunya mengenai pijat. Ada pijat spa, private massage, pijat refleksi, dll. Nah berikut ada beberapa tips melakukan pijat pada bayi:

1. Tidak boleh melakukan pijat bayi saat bayi sedang makan atau setelah menyusui, usahakan minimal satu jam sebelum atau setelah melakukan hal tersebut.


2. Sebaiknya dilakukan sebelum bayi mandi, lalu dilanjutkan dengan mandi sehingga bayi akan merasa lebih segar.


3. Usahakan anak dalam keadaan senyaman mungkin dan tidak boleh dalam keadaan menangis.


4. Tingkat penekanan yang diberikan sama dengan saat orang dewasa menyentuh kelopak matanya, jadi seperti dihusap saja. Jelas berbeda dengan
private massage.


5. Memijat bayi dari atas atau kepala ke bawah.


http://health.detik.com

Selasa, 29 September 2009

Bahaya Sampah di Kawasan Wisata

Kawasan wisata alam merupakan tempat yang menarik untuk dikunjungi, baik oleh wisatawan lokal maupun wisatawan mancanegara yang menyenangi nuansa alami. Selain itu kawasan objek wisata alam adalah sarana tempat terjadinya interaksi sosial dan aktivitas ekonomi.

Untuk menjaring masyarakat dan wisatawan sebanyak mungkin, setiap kawasan wisata alam harus menjaga keunikan, kelestarian, dan keindahannya. Semakin banyak kunjungan wisatawan, maka aktivitas dikawasan tersebut akan meningkat, baik aktivitas sosial maupun ekonomi. Setiap aktivitas yang dilakukan, akan menghasilkan manfaat ekonomi bagi kawasan tersebut. Namun yang harus diingat adalah bahwa limbah atau sampah yang ditimbulkan dari kegiatan tersebut dapat mengancam kawasan wisata alam. Beberapa atau banyak para wisatawan yang menikmati wisata alam, seperti yang menggunakan tenda (jual tenda) membuang sampah sembarangan. Atau yang melakukan kegiatan fun seperti paintball fun, terkadang setelah itu langsung membuang sampah sembarangan.

Sampah apabila dibiarkan tidak dikelola dapat menjadi ancaman yang serius bagi kelangsungan dan kelestarian kawasan wisata alam. Sebaliknya, apabila dikelola dengan baik, sampah memiliki nilai potensial, seperti penyediaan lapangan pekerjaan, peningkatan kualitas dan estetika lingkungan, dan pemanfaatan lain sebagai bahan pembuatan kompos yang dapat digunakan untuk memperbaiki lahan kritis di berbagai daerah di Indonesia, dan dapat juga mempengaruhi penerimaan devisa negara.

www.dephut.go.id

Tips Merawat Corak Baju Batik




  1. Saat mencucinya, gunakan sabun pencuci khusus untuk kain batik yang banyak dijual di pasaran.
  2. Atau, cuci baju batik dengan sampo rambut. Sebelumnya, larutkan sampo di air sampai tak ada bagian yang mengental. Lalu, celupkan design batik.
  3. Mencuci model batik juga bisa dengan menggunakan buah lerak atau daun tanaman dilem yang sudah diredam air hangat. Caranya, remas-remas buah lerak atau daun dilem sampai mengeluarkan busa lalu tambahkan air secukupnya, dan siap untuk mencuci batik. Aroma buah lerak mampu mencegah munculnya hewan kecil yang bisa merusak model baju batik.
  4. Saat mencuci desain baju batik, jangan pakai deterjen dan jangan digosok. Jika batik tak terlalu kotor, cukup rendam di air hangat. Tapi jika benar-benar kotor, misalnya terkena noda makanan, bisa dihilangkan dengan sabun mandi atau kulit jeruk. Caranya, cukup dengan mengusapkan sabun mandi atau kulit jeruk di bagian yang kotor tadi.
  5. Sebaiknya, jangan mencuci batik dengan mesin cuci em klo anda mau membuat batik sebaiknya jahit saja dengan distributor mesin jahit.
  6. Saat akan menjemurnya, batik yang basah tak perlu diperas. Dan jangan menjemurnya langsung di bawah sinar matahari. Jemurlah di tempat teduh atau diangin-anginkan hingga kering.
  7. Saat menjemurnya, tarik bagian tepi batik secara perlahan agar serat yang terlipat kembali ke posisi semula.
  8. Jika sudah dijemur, hindari menyeterika batik secara langsung. Jika batik tampak sangat kusut, semprotkan sedikit air di atas kain batik lalu letakan sehelai alas kain di atasnya, baru diseterika, cek info lainnya di sewa mobil murah bali.
  9. Bila anda ingin memberi pewangi atau pelembut kain pada batik tulis, jangan semprotkan langsung pada kainnya. Sebaiknya, tutupi dulu batik tulis dengan koran, lalu semprotkan cairan pewangi dan pelembut kain tadi di atas koran.
  10. Jangan semprotkan parfum atau minyak wangi langsung ke kain batik, terutama batik sutera dengan pewarna alami.
  11. Simpan batik kesayangan anda dalam plastik agar tak dimakan ngengat. Saat disimpan dalam lemari jangan diberi kapur barus, karena zat padat ini sangat keras dan bisa merusak batik.
  12. Cara lain agar batik tak dimakan ngengat, beri sedikit merica yang dibungkus tisu di lemari tempat menyimpan batik. Atau, letakkan akar wangi yang sudah dua kali melalu proses pencelupan dalam air panas dan dijemur hingga kering. Baju batik anda akan selalu tampil baru sepeti di tempat jual batik dan jual baju batik.

(http://www.tabloidnova.com

Plus Minus Paket Wisata Bahari Dan Alam


  • Jika anda memang sudah berniat untuk melakukan perjalanan wisata dengan tour travel bali, maka lakukan reservasi atau pemesanan tempat sekitar tiga bulan sebelum keberangkatan. Hal ini berguna agar anda tidak kehabisan 'tempat'. Selain itu, biasanya pihak agen perjalanan wisata akan memberikan potongan harga bagi pelanggan yang memesan tempat jauh-jauh hari.
  • Pilih agen perjalanan yang berkualitas, terpercaya dan punya kredibilitas tinggi. Kalau perlu mintalah rekomendasi dari orang lain yang juga sama-sama terpercaya.
  • Pilihlah dengan jeli paket-paket wisata yang ditawarkan oleh agen perjalanan wisata apalagi untuk paket wedding. Jangan mudah tergoda dengan tawaran harga murah. Perhatikan pula kesesuaian antara harga dengan fasilitas yang ditawarkan.
  • Cek secara mendetail seluruh isi dari paket wisata yang akan anda pilih, yang meliputi hotel, pesawat, fasilitas dan tempat wisata. Cari informasi sebanyak-banyaknya tentang isi paket wisata itu masing-masing. Ya, jangan sampai anda mendapatkan hotel yang buruk nantinya.
  • Konsultasikan keinginan anda pada pihak agen perjalanan wisata cthnya tour car agar anda juga tidak sengsara sendiri dalam berwisata. Apalagi yang berhubungan dengan ketatnya jadwal perjalanan yang terkadang memang suka membuat bt.

http://www.conectique.com

Sekilas Kebun Binatang Surabaya

Kebun Binatang Surabaya (KBS) adalah salah satu kebun binatang yang populer di Indonesia, terletak di jalan Setail No. 1 Surabaya, KBS merupakan kebun binatang yang pernah terlengkap se-Asia Tenggara, didalamnya terdapat lebih dari 351 spesies satwa yang berbeda yang terdiri lebih dari 2.806 binatang. Termasuk didalamnya satwa langka Indonesia maupun dunia terdiri dari Mamalia, Aves, Reptilia, Pisces. Di hari libur banyak mobil Surabaya menuju tempat ini untuk berekreasi.

KBS merupakan tempat wisata yang menarik karena faktor letaknya yang berada di tengah-tengah kota Surabaya, diantara kesibukan kota metropolis ternyata masih dapat kita temukan tempat berbagai macam satwa yang sebagian besar biasanya hidup di alam bebas, hal ini dapat menjadi semacam tolak ukur bagi manusia untuk tetap menjaga keseimbangan alam dalam melestarikan satwa dan juga bagi anak-anak kecil mengunjungi KBS merupakan bagian pendidikan yang secara tidak langsung berguna untuk mengenal berbagai macam satwa yang ada supaya tertanam sejak dini perasaan mencintai seluruh alam dan isinya.

Selain itu, KBS merupakan taman satwa yang artinya tempat atau wadah dengan fungsi utama konservasi ex-situ yang melakukan usaha perawatan dan penangkaran berbagai jenis satwa dalam rangka membentuk dan mengembangkan habitat baru sebagai sarana perlindungan dan pelestarian alam yang dimanfaatkan untuk pengembangan IPTEK serta untuk sarana rekreasi alam yang sehat. Untuk mencapai lokasi bisa menggunakan jasa rental mobil murah di Surabaya jika tidak mempunyai kendaraan pribadi.

Sasaran akhir taman satwa ini adalah : memperluas pemahaman dan apresiasi masyarakat tentang fungsi taman satwa, meningkatkan upaya kesejahteraan satwa, menciptakan kaitan antara konservasi ex-situ dengan in-situ, membentuk jaringan global antar taman satwa. Program pendidikan dan penelitian di Kebun Binatang Surabaya melaksanakan pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi merupakan wahana keilmuan bagi masyarakat dan merupakan laboratorium hidup untuk lebih mencintai dan menghargai flora dan fauna sebagai kekayaan alam milik kita bersama.

Selama ini pada hari minggu atau hari-hari libur lainnya, KBS selalu dipenuhi pengunjung yang datang dari berbagai daerah, kota, bahkan turis mancanegara. Banyak kendaraan pribadi maupun rental mobil Surabaya menuju tempat ini. Kalau dilihat sepintas perkembangan Kebun Binatang Surabaya sangat baik dan pantas untuk dibanggakan sebagai obyek wisata di Jawa Timur dan di Surabaya pada khususnya.

www.surabaya.go.id

Sebelum Menikmati Perjalanan Wisata

Saat musim liburan tiba, mungkin merupakan moment paling tepat untuk setiap orang, baik secara individu maupun keluarga melepas kejenuhan dan kepenatan terhadap rutinitas yang telah dilalui.

Tips sebelum perjalanan wisata ini sebenarnya tips sederhana sebelum melakukan wisata karena tips sebelum perjalanan wisata berikut adalah tips wisata sebelum perjalanan wisata ke luar kota. Kendati demikian, tidak menutup kemungkinan beberapa info dapat bermanfaat meskipun travelling hanya dilakukan di dalam kota. Misalnya bagi yang di Jakarta bisa refreshing sejenak dengan melakukan wisata Pulau Seribu, dan tempat lainnya.

Sebelum keberangkatan kita berwisata ada beberapa point penting yang harus diperhatikan agar perjalanan wisata anda lebih optimal.

1. Tentukan tujuan wisata yang tepat, jika perjalanan dilakukan bersama keluarga, ada baiknya destinasi wisata ini diputuskan bersama agar persiapan dapat lebih matang dan tentunya dapat dinikmati seluruh anggota keluarga.

2. Kumpulkan informasi refferensi tujuan wisata yang telah disepakati, ini demi memudahkan anda saat tiba di lokasi wisata yang dituju. Informasi refferensi ini bisa meliputi informasi hotel, nomor telepon penting, peta maupun agen perjalanan yang sesuai dengan budget anda. Kalau memang perlu bisa menggunakan paket wisata, dan jelilah memilihnya. Atau bisa juga melakukan wisata kuliner, menemukan tempat makanan enak.

3. Amankan semua dokumen, baik dokumen perjalanan wisata seperti tiket, bukti reservasi, kartu kredit, tanpa terkecuali dokumen penting lain yang akan anda tinggalkan seperti ijazah, sertifikat rumah dan tanah serta dokumen penting lain, ini bertujuan untuk mengindari jika terjadi hal-hal yang tidak diinginkan terutama saat perjalan wisata dilakukan rumah ditinggalkan tanpa penghuni.

4. Hindari membawa barang berlebihan, terutama perhiasan dan uang tunai

5. Bawa obat-obatan ringan yang sekiranya diperlukan

6. Pastikan kompor dalam keadaan mati saat rumah ditinggalkan

7. Padamkan listrik dan hidupkan lampu seperlunya

8. Informasikan dan titipkan rumah yang ditinggalkan kepada tetangga atau kerabat terdekat.

http://isen-mulang.blogspot.com

Kini Barang Bekas Menjadi Bermanfaat

1. Memanfaatkan Botol Air Mineral Bekas

Botol air mineral (satu liter) bekas dapat dimanfaatkan sebagai tempat mangkok jika hendak dibawa bepergian maupun berkemah. Caranya, cuci hingga bersih botol plastik, kemudian potong bagian atasnya sebanyak 1/4 bagian dari total panjangnya. Buat sayatan vertikal mulai dari atas hingga menyisakan 1/4 tinggi botol. Untuk tempat mengikat tali, lubangi bagian atas botol dengan pisau, kemudian ikat dengan tali sebanyak dua baris. Botol mangkok pun siap digunakan. Kita juga bisa berkreasi layaknya pembantu professional ala yayasan baby sitter.

2. Membuat Tempat Benang dari Celengan Bekas

Celengan yang sudah tidak terpakai dapat digunakan sebagai pemberat agar tidak terbang kemanamana. Selain itu, bisa juga digunakan sebagai tempat benang jahit. Tempatkan gulungan benang di dalam celengan, kemudian julurkan ujung benang keluar melalui lubang yang biasa digunakan untuk memasukkan uang. Selain praktis, tempat benang pun unik dan rapi.

3. Minyak Kelapa Bekas untuk Pelumas

Minyak kelapa bekas biasanya langsung dibuang oleh ibu rumah tangga. Namun, sebenarnya masih dapat dimanfaatkan sebagai pelumas untuk engsel pintu yang berderit atau rantai sepeda. Caranya, oleskan minyak kelapa pada engsel yang berderit atau rantai. Pintu akan aman dari derit dan minyak kelapa tidak banyak terbuang percuma.

4. Lapisan Buku Anti Air

Buku yang terkena air akan berubah penampilannya. Apalagi buku itu buku kesayangan. Agar terlindungi dari air, ada beberapa cara dapat dilakukan pada buku. Salah satunya adalah dengan menggosokkan lilin ke bagian pinggir buku sampai mengilap dan terlapis dengan baik oleh lilin. Buku Anda pun akan terlindung dari air.

5. Manfaat Gelas Air Meneral

Ada cara murah dan praktis untuk menghiasi lingkungan rumah dalam rangka menyambut HUT Rl. Caranya, kumpulkan gelas air mineral bekas. Selanjutnya, kupas tutupnya dan cuci hingga bersih. Cat gelas tersebut mulai dari bawah dengan warna merah dan putih yang seimbang, lalu keringkan di tempat terbuka. Setelah kering, lubangi bagian bawah gelas, lalu rangkaikan masing-masing botol dengan tali kain atau tali semen.

6. Penghias & Pengharum Meja dari Botol Mungil

Botol mungil yang memiliki aneka warna dan aneka bentuk dapat langsung dimanfaatkan sebagai pajangan atau penghias meja dengan cara diletakkan begitu saja. Selain itu, dapat juga diisi kapur barus yang dihaluskan atau pewangi ruangan yang dipotong kecil-kecil. Selain ruangan akan semakin manis dengan hadirnya botol mungil, aroma ruangan pun akan wangi. Ini juga bisa menjadi tempat hiasan bunga.

7. Manfaat Botol Parfum Bekas sebagai Pengharum Ruangan

Botol-botol bekas parfum yang berbentuk cantik dapat dimanfaatkan sebagai penghias ruangan. Membersihkannya bisa juga dengan menggunakan air dari pemanas air wika agar bersih. Karena air panas mampu mengangkat kotoran yang melekat di sana. Caranya, bersihkan botol, kemudian isi kembali dengan pelembut atau pengharum ruangan yang di potong kecil-kecil. Biarkan botol terbuka dan susun botol-botol mungil tersebut dalam wadah yang cantik. Hanya saja, paling tidak selama satu bulan sekali Anda harus menggantinya agar bau yang dihasilkan tetap segar. Selamat mencoba!

www.klipingku.com

Senin, 28 September 2009

Mendapatkan Uang dengan Menulis

Pendapatan yang kita terima dari hasil karya tulisan kita sifatnya residual. Artinya? Pekerjaan menulis hanya kita lakukan satu kali saja, kemudian kita akan menerima penghasilan terus-menerus secara berkala. Contoh nyatanya adalah apabila kita menulis buku. Kita cukup menulis satu kali naskah buku kita, kemudian diserahkan ke penerbit seperti Elexmedia untuk dicetak. Setiap setengah tahun, Elexmedia akan membayar royalti ke kita sebesar 10% dari harga buku yang terjual pada periode tersebut (besarnya royalti berbeda-beda, tergantung dari kebijakan penerbit.

Apabila buku Anda menjadi best seller, jumlah pendapatan akan lumayan loh. Apalagi kalau sampai dicetak ulang hingga berkali-kali. Kita asumsikan saja penerbit mencetak 5.000 buku per batch dengan harga Rp. 30.000,-. Dalam satu cetakan, Anda akan menerima:

= 5.000 x Rp. 30.000 x 10%

= Rp 15.000.000

Pendapatan ini akan dipotong pajak royalti sebesar 15%. Ini masih perhitungan untuk satu kali cetakan. Anda bisa melihat buku-buku best seller bisa dicetak ulang hingga 10 kali. Tentunya pendapatan royaltinya akan menjadi 10 kali lipat juga. Mungkin yang menjadi biaya adalah untuk urusan percetakan, misalnya percetakan Jakarta, oleh sebab itu sebaiknya mencari percetakan yang murah tapi tetap berkualitas.

Jika Anda menginginkan royalti yang lebih besar terhadap tulisan Anda, Anda dapat menerbitkan sendiri buku Anda. Presentasi royalti yang akan Anda dapat dari buku akan jauh lebih besar. Namun repotnya juga lebih banyak. Bahkan ada kemungkinan Anda perlu mengeluarkan modal sendiri untuk biaya mencetak buku. Kemudian Anda juga harus mengatur cara mendistribusikan buku Anda ke toko-toko buku. Untuk distribusi bisa menggunakan kendaraan sendiri maupun rental mobil seperti car rental Surabaya, atau cara lain yang efisien.

Selain menggunakan jalur biasa (buku dalam bentuk fisik), Anda juga dapat menggunakan internet untuk mencari pendapatan dengan cara menulis.

Sekarang sedang populer istilah “blog”, yaitu fasilitas di internet yang memungkinkan Anda untuk menuliskan artikel-artikel dalam situs khusus milik Anda. Dan lebih enaknya lagi, situs ini bisa Anda peroleh secara gratis di www.blogger.com, www.multiply.com, www.wordpress.com dan masih banyak lagi. Selain gratis, mereka juga menyediakan fasilitas-fasilitas yang dengan gampang dapat langsung Anda gunakan, seperti foto album, feedback dalam bentuk komentar, dan lain-lain. Nantinya setelah blog Anda sudah ramai dikunjungi orang, Anda bisa mendapatkan penghasilan dari iklan-iklan yang dipasang pada blog Anda. Ada banyak engine untuk periklanan seperti Google Adsense, Adbrite, Widgetbucks, program affiliate, dan lain-lain. Untuk tulisannya bisa dirujuk dari artikel mana saja termasuk yang berbahasa Inggris atau bahasa asing lain. Kalau mengalami kesulitan sekarang sudah ada google translate tanpa harus menggunakan jasa penerjemah Inggris.

Kemampuan untuk menulis dapat dilatih, asalkan Anda memiliki motivasi untuk melakukannya. Jadi peluang untuk mendapatkan penghasilan tambahan dengan cara menulis ini terbuka untuk siapa saja. Termasuk Anda.

http://blog.keuanganpribadi.com

Selasa, 15 September 2009

Perasaan Suka Sebagian Orang terhadap Karakter Badut

Charlie Chaplin pernah bilang, “Cuma badut yang bisa membuat manusia terbang ke awan, bukannya para politikus yang tukang berantem,” mulai terbukti kebenarannya.

Profesi badut sebenarnya tak kalah tua dengan kemampuan manusia berpolitik praktis. Konon, sejak zaman Yunani dan Romawi kuno, sudah ada manusia penghibur yang memoles wajahnya dengan bedak tebal dan berpakaian aneh, serta fasih memperagakan mimik-mimik lucu. Dan sampai sekarang banyak
sanggar badut.


Mereka tak hanya membuat tertawa orang-orang kaya yang stres lewat pertunjukan. Tapi juga menghibur dan mencari nafkah di jalan-jalan alias ngamen. Dengan kemampuan berpantomim dengan gerakan-gerakan slapstik yang konyol, boleh jadi merekalah salah satu penjaja hiburan jalanan tertua di dunia. Banyak
sanggar badut menyediakan jasa untuk menghibur orang.


Belakangan, istilah badut sendiri melebar ke mana-mana. Lihat saja, hampir semua pelawak dan pemancing tawa kini juga kerap dijuluki sebagai badut. Bahkan orang serius yang sedang bertingkah laku konyol pun dikatai badut. Ya, sebagai istilah, badut memang mengalami perluasan makna.


Tapi kalau melihat sejarahnya, badut mengacu pada seseorang yang punya dandanan lucu (kadang meniru karakter komik). Selain itu, didukung make-up tebal cenderung menor, hingga kostum berwarna norak nan unik. Ditambah kemampuan memperagakan mimik lucu dan gerakan-gerakan konyol, tanpa sedikit pun melepas kata-kata. Inilah yang membedakannya dengan pelawak konvensional.


Di Abad Pertengahan (sekitar tahun 500 M hingga 1.500 M) contohnya, tersebutlah karakter badut yang sangat terkenal. Masyarakat Eropa, khususnya Italia, mengenalnya sebagai arlecchino atau harlequin, yang dipopulerkan kelompok sandiwara commedia dell' arte. Kostum yang digunakan pun masih sangat sederhana, belum se-ngejreng sekarang.


Sedangkan busana badut seperti yang dikenal sekarang, sesungguhnya hasil perkembangan kostum yang pernah populer di Jerman dan Inggris, sekitar abad ke-18 M. Kala itu, dandanan dan gaya pantomim Pickellherring begitu terkenal. Cirinya, baju dan sepatu gombrong (kebesaran), penutup kepala warna-warni, serta renda besar yang melingkar di seputar leher sang badut.


Pada abad ke-18 M ini pula, badut mulai menjadi bagian penting dari pertunjukan sirkus. Maklum, atraksi sirkus biasanya dipenuhi adegan-adegan akrobat yang menegangkan. Nah, kehadiran makhluk aneh pemancing tawa diharapkan bisa mengendurkan kembali urat saraf yang meregang. Hingga saat ini, aksi para badut tetap menjadi mata acara yang ditunggu-tunggu.


Salah satu pelopor pemakaian kostum badut modern, sekaligus bintang sirkus di awal abad ke-18 M, adalah karakter Jocy yang diciptakan Joseph Grimaldi. Konon, kelebihan Jocy yang membuatnya dikenang dalam sejarah perbadutan adalah kemampuannya menghidupkan tokoh badut yang diperankan. Jocy tak sekadar melucu, tapi juga memainkan perasaan penontonnya, lewat mimik sedih, bahkan ketakutan.


Menjelang era perfilman modern, karakter badut mengilhami banyak tokoh bisnis hiburan. Komedian Charlie Chaplin dan Buster Keaton misalnya, mengadopsi spirit para badut dalam semua film bisunya. Mulailah perkembangan era baru perbadutan, dari awalnya mengamen di jalan, menjadi bagian tak terpisahkan dari bisnis hiburan.


Barangkali benar kata penulis lagu beken Amerika, Cole Porter (1893-1964): “All the world loves a clown.” Ya, sepertinya memang tak seorang pun di muka bumi ini yang tak suka badut. Tak salah kalau dia layak diberi gelar warga favorit dunia.


www.rileks.com


Dukung kampanye
stop dreaming start action

Senin, 14 September 2009

Menikmati Wisata Hemat di Bali

Hal pertama yang yang patut diperhitungkan sebelum anda berwisata kemanapun tujuan anda adalah menentukan tanggal kegiatan.

Tentu saja anda sebaiknya memilih waktu yang tepat untuk liburan, terutama pada periode diluar musim liburan. Apakah ada periode seperti itu? Tentu saja ada, kita ambil sebuah contoh. Jika terdapat hari libur nasional yang jatuh pada hari Kamis / Jumat, biasanya sebagian besar perusahaan baik nasional maupun swasta akan memperpanjang hari libur tersebut sampai dengan hari minggu. Nah, inilah kesempatan anda untuk berlibur.


Selanjutnya adalah pemilihan tempat akomodasi selama liburan.
Di Bali banyak sekali terdapat pilihan hotel murah yang dapat disesuaikan dengan budget akomodasi anda dan tentu saja banyak jasa paket wisata. Bila anda gemar memakai internet, tidak ada salahnya jika anda mencari tahu informasi hotel murah di Bali di dalam mesin pencari seperti Google atau Yahoo yang tersedia di internet.

Sebenarnya di Bali banyak sekali hal dapat anda lakukan. Berbagai kegiatan wisata mulai dari tour sampai dengan bermaca-macam wisata petualangan atau kegiatan opsional dapat anda temukan di Bali.


Jika anda belum sempat mengunjungi tempat-tempat wisata di bali, ada baiknya anda meluangkan waktu untuk sekedar jalan-jalan ke tempat-tempat tersebut. bagi anda yang ingin melakukannya sendiri, anda bisa memanfaatkan jasa penyewaan mobil (rent car) yang banyak terdapat di kawasan wisata di Bali seperti Kuta, Sanur, ubud, ataupun Nusa Dua. Anda juga bisa mengunjungi
tempat outbound untuk relaksasi.


Sayangnya anda harus punya sedikit pengalaman tentang rute obyek-obyek wisata
libiran Bali agar tidak mudah tersesat. Selain itu anda juga harus menyiapkan uang extra untuk biaya BBM, karcis parkir, tiket masuk obyek wisata, ataupun biaya makan siang maupun makan malam yang anda sendiri belum tahu jumlah pastinya. Jika anda tidak ingin direpotkan dengan hal itu semua, anda bisa meminta bantuan penyedia jasa tour yang ada di Bali, bahkan sudah banyak dari mereka yang memanfaatkan media internet untuk memasarkan jasa tour yang mereka sediakan. Sekedar informasi untuk anda, layanan jenis ini dapat dibagi menjadi 3 antara lain : layanan tour only (charter) yang sudah termasuk sewa mobil + BBm dan jasa pemakaian driver. Adakalanya jenis tour ini juga termasuk layanan pemandu wisata. Jenis tour lainnya adalah Half Board Services yaitu layanan tour yang sudah termasuk mobil + BBM, driver, pemandu wisata, tiket masuk obyek wisata, dan biaya makan siang atau makan malam. Jenis tour terakhir adalah tour Full Board Services. Tour jenis ini sudah termasuk mobil + BBM, driver, guide, semua tiket masuk obyek wisata maupun donasi, biaya makan siang dan makan malam, serta adakalanya tour ini juga memberikan layanan lain seperti optional activities dan lain sebagainya, dimana harga yang diberikan kepada wisatawan sudah termasuk biaya layanan tambahan tersebut.


Nah, ketiga komponen wisata diatas adalah kebutuhan pokok yang mungkin anda perlukan selama berwisata kemanapun tujuan anda. Sebenarnya masih banyak kebutuhan lainnya yang bersifat sebagai pelengkap saja. Namun hanya dengan menekan pengeluaran di ketiga komponen itu saja, kami yakin pengeluaran yang besar selama berwisata dapat anda hindari, dan keinginan anda untuk berwisata hemat ke Bali dapat terwujud dengan pasti.


http://liburanbali.com


Dukung kampanye
stop dreaming start action

Mendapatkan Uang dari Hobi

Kualitas dulu, uang kemudianinget peraturan pertama, jangan mikirin duit terus. Sebelum duit ngalir, liat dulu karya kita itu udah bagus atau belum kualitasnya. Kalo bagus pasti banyak yang suka. Buatlah sesuatu yang unik dengan menjaga kualitas. Mengoleksi minatur pesawat bisa dikembangkan untuk menjadi lahan bisnis, tentunya karena pengaruh perkembangan transportasi udara ini juga. Free simpleIni adalah teknik promosi dasar. Rajin ngasih Sample biar orang tau apa yang kita bikin dari hobi kita. Kalo suka ya sukur, kalo enggak ya cuekin aja

Gali potensi diri
terus mengeksplor kemampuan berkarya penting banget buat ningkatin kualitas. jadi jangan pernah berhenti menggali.

Jangan jadi copycat
ungkapan ngikutin selera pasar ada benernya. Tapi jangan jadi peniru. Ngebisnisin hobi dengan gaya kita sendiri, justru bikin kita jadi keliatan orang. Kalau Anda mempunyai ketertarikan dengan perkembangan aksesoris wanita, carilah sesuatu yang berbeda dengan aksesoris yang sudah pasaran.

Konsisten
jangan keseringan ganti-ganti usaha. Misalnya sekarang bisnis kelinci hias kemudian beralih ke bengkel. Selain capek kita juga gak akan di kenal orang.

up to date wawasan
ini penting banget buat ngikutin jaman dan selera masyaraat. niar bisnis kita gak dibilang cupu dan ketinggalan jaman.

Networking
bikin jaringan pertemanan yang luas. Tentunya orang ini adalah orang yang berhubungan dengan bisnis hobi kita.Misalnya calon konsumen, orang periklanan,percetakan,distribusi barang dan lain-lain.

Planing jelas
Visi dan misi usaha udah ada diotak. Mulai dari usaha, target pasar sampai cara produksinya.

Bikin wadah info dan komunikasi
kalo bisa, bikin wadah komunikasi buat calon pembeli. Bisa selebaran atau webside.

Manajemen oke
kalo bisnis, yang penting adalah manajemen keuangan. Berapa duit keluar, berapa duit masuk dan berapa duit keluar buat perawaqtan dan beli alat. Semua harus tertur. kalo bisnis berkelompok ada baiknya di tambah juga dengan menejemen organisasi tentang struktur organisasi dengan job description-nya masing-masing.

www.indonesiaindonesia.com


Dukung kampanye
stop dreaming start action

Minggu, 13 September 2009

New Band Indie yang Sukses




Merchandise

Loh?Apa gunanya begituan?Ya berguna banget lah!Buktinya banyak band-band yang buat pin, baju, sticker, dll buat promosi bandnya misalnya tiket konser gratis, jadi buatlah merchandise band lo supaya ada orang lain yang gak sengaja ngeliat nama band lo dan suatu saat ngeliat lo manggung, pasti mereka bakal cerita ke orang-orang lain.
Dan dengan kata lain mereka secara gak sengaja telah mempromosikan band indie kita ke teman-temannya.

Visi Misi
Basi ya topic kayak gini?Basi banget! Tapi justru ini bagian penting untuk memulai perjalan karir musik lo. Knp? Karena dengan visi misi yang sama, suatu band bisa terus jalan dengan impian dan cita-cita yang sama.
Sebagai contoh gini, lo pengen punya band kayak Avenged Sevenfold dan skill lo juga udah cukup, tapi temen band lo pengen punya band kayak Ungu. Wah..repot banget dah tuh jadinya kalo udah begitu.
Banyak sih band yang masing-masing personilnya beda visi misi tapi masih bisa jalan, gw sendiri masih gak tau deh tuh gimana solusinya. Kalo ada yang tau, kasi tau ya ^^ bagi-bagi ilmu kita.

Warna Musik
Warna musik akan terbentuk seiring berjalannya waktu, lama kelamaan band lo bisa jadi yang paling beda dengan band lain walaupun band lo masih suka banget sama satu band panutan lo, itu disebabkan karena musik lo gak plagiat, jadi jangan sekali-sekali menjiplak lagu orang!Demo
Kalau lo udah punya lagu sendiri, coba dulu rekaman live, dan dengerin baik-baik instrument yang terdengar ganjal atau kurang, setelah udah fix lagunya, baru deh lo rekaman track dan promosiin lagu-lagu lo ke temen-temen lo.

Manage
Cari Manajer band yang bisa nyiapin kebutuhan panggung, keuangan, dan bisa nanganin masalah internal. Syarat: Tau karakter personil, punya link, berwawasan, dan jujur.

Dukung kampanye
stop dreaming start action


http://evet-musik.blogspot.com

Tips Buat Band Baru



1. Pastikan kamu punya passion terhadap musik.
Ini modal paling berharga ! dengan passion, semua mungkin terjadi, termasuk tentunya punya band yang hebat. apa saja tanda-tanda memiliki sebuah gairah tinggi terhadap music atau menjadi
Pecinta musik yang maniak? Indikasi paling mudahnya adalah: kamu mendappatkan perasaan yang “berjuata rasanya” – lebih dari sekedar teman- ketika berinteraksi” bersama musik. saat mendengar music,saat mengoleksi music,saat bermain music (bahkan ketika kamu baru saja bisa memainkan 1 kunci saja !) setiap saat dimana ada music (yang kamu suka), disana kamu menemukan “Rumahmu”

2. Tulis Konsep Band Idealmu
Jika kamu tergolong makhluk seperti point pertama, saya jamin aktivitas ini super menyenangkan: Siapkan satu buku tulis (agak tebal) khusus untuk mencorat-coret rumusan band yang ideal menurut kamu. tulis apapun yang menurut kamu keren bagi si band kamu itu: nama band, logonya, genre musicnya, instrumen dan jumlah personil yang dibutuhkan, tema- tema lirik lagunya(
penggubah lagu), tampilan visualnya, dan sebagainya. coba untuk terus menuls hal itu, menyempurnakannya sedikit demi sedikit. cantumkan tanggal penulisannya. Apa yang kamu tulis hari ini, bisa jadi tidak sesuai isi kepalamu minggu depan. dan itu justru membuat aktivitas ini menjadi fantastis. satu hal penting : simpan buku tulis itu, jangan sampai hilang lihat khasiat buku itu jauh di masa depan.

3. Cari Personil !!
Personil band belum tentu teman dekat atau sahabat kamu. juga belum tentu mereka paling jago main music di sekolahmu. yang kamu butuhkan adalah seseorang yang sesuai untuk mendukung/ melengkapi konsep band yang kamu bayangkan. itu saja. dan kamu bisa menemukan calon personil band kamu di mana saja: tempat kursus music, perpustakaan,pesta ulang tahun, terkadang, justru saat bertenu seseorang., kita baru terinspirasi untuk menemukan konsep band kita. yang pasti, jangan ajak junkie. bayangkan ribetnya dari pada majunya.

4. Berbagi ide.sewaktu jimil multhazam mengajak kubil idris membentuk band cadas. tapi kubil kasih pilihan lain, konsep music yang disukai jimi, yaitu “classic punk”. akhirnya mereka berdiskusi. maka terbentuklah The Upstairs dengan musiknya kita kenal sekarang. artinya banyak-banyak lah berbagi ide dengan personil band kamu.

5.Latihan Band Rutin.
Ini wajib siapapun boleh curiga, kalo males latihan gimana mau maju atau dengan mendengarkan
live karaoke?

6. Manggung Sebanya Mungkin.
Manggunglah dimana pun band kamu mungkin manggung: acara perpisahan sekolah, 17 agustus didekat rumah, di mana saja !!… juga berinisiatif untuk mencoba membuat acara music sendiri untuk kepentian kemajuan band kamu sendiri.

7. Perbanyak Referensi Musik.
Cara yang paling menyenangkan adalah dengan memulai dari band kesukaanmu. lihat nama-nama di creadit title sampul albim band kesukaanmu: siapa produsernya? siapa additional musiciannya (jika ada)? band-band apa saja yang masuk ke dalam daftar “thanks to”-nya? selidikin karya-karya mereka. pelajari biografi band kesukaanmu, selidikin nama-nama band/ musisi yang menjadi influence music mereka. baca review info album kesukaanmu ( di majalah-majalah music maupun, internet ) perhatikan nama-nama band apa saja yang disebutkan jurnalis untuk menggambarkan music band kesukaanmu tersebut. otomatis kamu tergerek untuk mencoba mendengarkan music baru-baru itu. intinya memperbanyak referensi music tidak boleh menjadi beban. music bagimu harus tetap “Fun”.


Dukung kampanye stop dreaming start action


http://ranvx54.wordpress.com

Lagu Klasik untuk Relaksasi



Alunan musik diyakini bisa menghibur dan menenteramkan hati yang tengah resah karena mampu merangsang rasa bahagia yang dikirimkan oleh otak. Jantungpun akan berdetak sesuai irama lagu sehingga menimbulkan perasaan nyaman. Kendati Anda bisa mendengarkan musik dimana dan kapan saja, namun ternyata ada beberapa tips agar bisa mendapatkan manfaat optimal dari musik

1. Pilih jenis musik yang tepat
Seringkali Anda memutar lagu dari aliran musik yang Anda sukai bukan?Tapi, apakah Anda memperoleh manfaatnya? Kenyataannya, seringkali jenis musik yang tidak terlalu disukai, justru memberikan efek positif lebih besar dari yang dibayangkan (jika diputar dalam rangkaian irama tepat). Contohnya, ketika Anda sedang marah dan otak Anda memerintahkan untuk mendengarkan Live musik'keras', apakah setelahnya Anda merasa lebih baik? atau malah sebaliknya, amarah Anda makin meningkat? Lantas, jika Anda memutar musik bernada lembut atau riang saat dilanda rasa sedih, bagaimana efeknya? Jangan-jangan Anda malah semakin sedih. Nah, jika perasaan Anda tidak membaik juga, cobalah pilih jenis musik lainnya.


2. Putar musik bervariasi

Kadangkala kita perlu memilih musik yang sesuai dengan suasana hati. Namun, agar Anda tak merasakan sesuatu yang monoton, cobalah memutar kaset atau CD berisi kompilasi dari beragam jenis lagu atau di galeri musik.

3. Dengarkan lewat alat pengeras suara (speakers)
Mendengarkan musik melalui alat pengeras suara dapat menghasilkan suasana yang lebih dinamis, ketimbang lewat earphone atau headphone. Cara ini dapat merangsang sel-sel di seluruh tubuh ikut aktif mengikuti alunan musik yang Anda dengarkan.

4. Siapkan diri Anda

Coba lepaskan alas kaki Anda. Putar lagu favorit Anda, lalu nikmati alunan musiknya, bisa sambil berdiri, duduk atau berbaring. Pejamkan mata dan bernapaslah dengan relaks atau hal yang laen bisa dengan les vokal.



Dukung kampanye stop dreaming start action


www.conectique.com

Jumat, 11 September 2009

Tata Cara Berziarah Untuk Seorang Muslim



Dari pengertian dan definisinya ziarah kubur adalah suatu kegiatan atau aktivitas mengunjungi makam dari orang yang telah meninggal dunia baik yang dulu semasa hidupnya kita kenal maupun yang tidak kenal. Pada saat berziarah ke kuburan sebaiknya anda mengikuti tata cara yang baik agar mendatangkan hikmah bagi yang berziarah maupun yang diziarahi.Contoh makam yang orangnya dulu pernah kita kenal adalah seperti makam orang tua, saudara, teman, guru, tetangga, pacar, dan lain sebagainya. Ziarah ke kuburan atau batu nisan yang orangnya dulu tidak kita kenal adalah seperti menziarahi taman makam pahlawan, makam ulama islam, dan lain-lain.

Adab dalam berziarah kubur yang baik dan benar menurut islam :
1. Berperilaku sopan dan ramah ketika mendatangi areal pemakaman.
2. Niat dengan tulus (ctn ya melakukan
pengiriman bunga) dan ikhlas karena ingin mendapatkan ridho dari allah swt, bukan untuk meminta sesuatu pada orang yang sudah meninggal.
3. Tidak duduk, menginjak-injak (ketika
penemuan barang),tidur-tiduran, dll di atas makam orang mati
4. Tidak melakukan tindakan tidak senonoh seperti buang air besar, kencing, meludah, melakukan hubungan suami isteri, buang sampah sembarangan, dan lain-lain.
5. Mengucapkan salam kepada penghuni alam kubur
6. Mendoakan arwah orang yang telah meninggal agar bahagia dan tenang di alam kubur sana dengan ikhlas.

Dukung kampanye stop dreaming start action

http://organisasi.org

Rabu, 09 September 2009

Penanaman Mangrove & Lamun di Kepulauan Seribu

Penanaman Mangrove

Penanaman mangrove dalam rangka Rehabilitasi ekosistem mangrove di Taman Nasional Kepulauan Seribu dalam skala besar dimulai sejak tahun 2005 melalui Gerakan Rehabilitasi Hutan dan Lahan Kritis (Gerhan/GNRHL). Metode penanaman Mangrove yang direkomendasikan di Kepulauan Seribu adalah metode rumpun berjarak. Penggunaan metode ini dilatarbelakangi kondisi alam dan
wisata Pulau Seribu yang berupa pulau-pulau kecil yang sebagian besar tanahnya mengandung pasir dan sekit lumpur sehingga kurang mendukung untuk media tumbuh mangrove.


Metode rumpun berjarak adalah metode penanaman mangrove dengan jarak tanam rapat sehingga menggunakan pendekatan luasan hektar ekuivalen. Satu (1) hektar penanaman mangrove adalah 5.000 batang mangrove pada 10 rumpun/ kotak penanaman yang setiap rumpun berukuran kurang lebih 5 m2 (5 m x 1 m) dengan jumlah 500 batang per rumpun, dan setiap rumpun berjarak 1 meter.


Jumlah bibit mangrove yang ditanam dalam Bulan Bakti Menanam Mandiri ini adalah 1.000 batang. Penanaman dilakukan di Pulau Pramuka dengan menggunakan metode rumpun berjarak, sehingga diperoleh 2 rumpun penanaman mangrove.


Penanaman Lamun


Lamun di Taman Nasional
Kepulauan Seribu tumbuh dalam kelompok rumpun yang kecil-kecil dan tersebar tidak merata, namun kadang juga membentuk suatu padang yang luas dengan jenis homogen ataupun heterogen. Hal ini terkait dengan kondisi fisik substrat dasar perairan Kepulauan Seribu yang tidak stabil karena pengaruh arus dan gelombang. Dari 12 jenis lamun yang dapat ditemukan di perairan Indonesia, 7 jenis diantaranya tumbuh di kawasan Taman Nasional Laut Kepulauan Seribu yaitu : Thalassia hembrichii, Cymodoceae rotundata, Cymodoceae serrulata, Enhalus acoroides, Halophila ovalis, Syringodium isoetifolium, dan Halodule uninervis. Dari 7 jenis tersebut, Thalassia hembrichii , Cymodocea rotundata dan Halodule uninervis merupakan jenis-jenis lamun yang dominan ditemukan di kawasan TNKpS terutama di pulau-pulau pemukiman.


Meskipun diketahui bahwa degradasi padang lamun cukup tinggi, tapi kegiatan penanaman dan pemulihan padang lamun di Kepulauan Seribu belum banyak dilakukan karena keberadaan lamun ini masih kurang bermanfaat langsung bagi masyarakat Kepulauan Seribu. Sampai saat ini, penanaman lamun yang dilakukan di Taman Nasional Kepulauan masih sebatas penanaman untuk penelitian dan atraksi wisata.


Penanaman lamun dalam Kegiatan Bulan Bhakti Menanam Mandiri TNKpS dilakukan di Pulau Pramuka dengan menggunakan metode TERFs. Frame yang digunakan berukuran 1 m x 1m sebanyak 4 unit frame. Jenis lamun yang ditanam adalah Thassia hembricii, Cymodocea rotundata, Cymodocea serrulata, dan Halodule uninervis. Dalam 1 unit frame berisikan 25 tunas lamun per jenis.


Di sisi lain di tempat lain di Kepulauan Seribu digunakan untuk outing berbagai acara. Beragama kegiatan dilakukan termasuk
paintball fun games. Tujuannya untuk permainan meningkatkan kekompakan. Nah apakah Anda tertarik ke Kepulauan Seribu?


http://tnlkepulauanseribu.net


Dukung Kampanye
Stop Dreaming Start Action Sekarang